Project ini sebenarnya kelanjutan dari project saya sebelumnya di sini : http://www.rokhmad.com/2017/09/timer-terprogram-dengan-rtc-ds3231-dan.html
karena hari ini dapat orderan bikin timer ini, maka saya harus membuat kemasan yang menarik.
Pertama saya beli box cassing universal di tokopedia ukurannya sekitar : 11,5 x 6,5 x 3 cm pas dengan ukuran PCB saya, hanya motorng sedikit biar bisa masuk box.
Pertama yang saya lakukan membuat mall untuk LCD 16 x 2 dengan spidol.
Lalu persiapan membuat Lobang LCD dengan acrelic cutter dan bantuan pisau cutter
akhirsa LCD telah terpasang, dan siap digunakan
Berikut ini hasil akhir perakitan timer terprogram saya.
untuk source Code dan desain PCB, silahkan klik disini :
1 comments:
mas tolong link topednya buat boxnya donk,kok g nemu yg seperti itu
Post a Comment